Pengenalan Mengenai Wali Nikah Wali nikah adalah individu yang mempunyai tanggungjawab dan peranan penting dalam proses pernikahan menurut hukum Islam. Dalam konteks ini, “wali” merujuk kepada seseorang yang mempunyai kuasa untuk mewakili pengantin perempuan dalam akad nikah. Fungsi utama wali nikah adalah untuk memastikan bahawa pernikahan tersebut dijalankan mengikut syariat […]

Pengertian Cerai dalam Hukum Islam Cerai dalam hukum Islam merupakan tindakan pemutusan hubungan pernikahan antara suami dan istri yang diatur dengan ketentuan-ketentuan khusus. Secara umum, suami adalah pihak yang memiliki hak untuk mengucapkan perceraian atau talak. Namun, dalam situasi tertentu dan dengan berbagai syarat, istri juga bisa mengajukan perceraian. Hal […]

Infokua.com – Doa adalah sebaik-baiknya permohonan yang seseorang sampaikan kepada sang penciptanya, yakni Allah SWT, demikian juga permohonan istri agar dilimpahkan rezeki yang deras untuk suami. Sebagai seorang yang memiliki keyakinan, salah satu yang mustazab Allah akan permudah adalah rezeki suami ada di doa istri. Maka istri yang baik adalah istri […]

Infokua.com – Hukum Cerai dalam Islam. Kehidupan rumah tangga yang terikat dari pernikahan yang suci tidaklah pernah terlepas dari masalah. Masalah yang dihadapi pun beragam, mulai dari masalah kecil, hingga masalah besar yang sulit sekali dilewati oleh suami istri tersebut, hingga berakhir pada perceraian. Perceraian adalah hal yang dibenci oleh Allah SWT, […]

Infokua.com – Salah satu jenis nikah yang terlarang adalah nikah syighar jelaskan pengertiannya? Inilah yang kini sedang kita sama-sama pahami. Sebab memang, Nikah Syighar termasuk Nikah yang diharamkan dalam islam, karena Nikah Syighar ialah seorang laki-laki menikahkan anak perempuannya kepada seseorang dengan syarat imbalan, bahwa ia harus dinikahkan dengan anak perempuan […]

Infokua.com – Walimah Syari bukanlah sekedar pesta biasa, di dalamnya mengandung banyak kebaikan. Walimah beasal dari kata al walam yang memiliki arti al jam’u secara bahasa artinya berkumpul. Atau dapat diartikan sebagai acara berkumpul tamu undangan untuk makan bersama dalam acara pernikahan, dimana biasanya dilakukan setelah prosesi ijab qabul dalam akad […]

Infokua.com – Ada banyak keutamaan menjadi istri yang sabar. Maka dari itu, Cara Menjadi Istri yang Sabar, menjadi salah satu hal yang kayanya harus banget ya dipelajari bagi para perempuan. Bahkan ada keutamaan-keutamaan yang bisa kita ketahui ketika istri penyabar, istri yang sabar mendampingi suami, dalam keadaan suka maupun duka, senang maupun sulit, […]

Infokua.com – Hukum Pergi ke Salon Kecantikan? Sudah tahu belum apa nih penjelasan menurut Islam. Karena memang sudah menjadi hal yang lumrah bagi wanita pergi ke salon kecantikan, termasuk mereka para wanita yang akan menikah. Banyak hal yang bisa dilakukan sebagai upaya mempercantik diri, misalnya memotong rambut, menggunakan perawatan tubuh dan […]